BASIC SEA SURVIVAL
BASIC SEA SURVIVAL
Hotel Amaris, Bandung | 6-9 (Selasa-Jum’at) Desember 2011 | Pukul 08.00-16.00 | Rp 7.000.000,
Kemampuan bertahan diri seorang manusia dari lingkungan sekitar bisa berasal dari dirinya yang merupakan anugerah dari Sang Pencipta atas disertakannya akal dalam penciptaan manusia. Namun begitu, manusia subagai makhluk berakal tentu memiliki kemampuan untuk
menganalisa situasi / lingkungan sekitar yang asing baginya, sehingga mampu bertahan dan meminimalkan resiko bahaya yang ada. Dengan berlatih maupun kebiasaan bersentuhan dengan alam lingkungan sekitarnya, maka manusia mampu bertahan di lingkungan yang bukan habitatnya.
Kemampuan bertahan dari berbagai kondisi yang terjadi di laut merupakan salah satu kemampuan yang perlu mendapat perhatian serius. Basic Sea Survival Training merupakan salah satu pelatihan yang harus dilalui oleh para pekerja di industri, khusunya yang bergerak di bidang pengapalan, oil and gas, atau pekerja yang berlokasi di offshore. Tingkat resiko yang tinggi dan kesadaran akan keselamatan yang semakin berkembang serta peraturan-peraturan internasional maupun regional yang berlaku menjadikan pelatihan ini sebagai minimumrequirements yang harus dipenuhi di samping pelatihan-pelatihan lain dengan level yang lebih tinggi.
Tujuan
- Memberikan pemahaman kepada peserta tentang pentingnya keselamatan kerja ketika berada di lautan
- Meningkatkan kesadaran peserta akan keselamatan yang semakin berkembang serta peraturan-peraturan internasional maupun regional yang berlaku
- Memberikan pembekalan kepada peserta tentang berbagai prosedur dan tindakan yang harus dilakukan dalam keadaan darurat di laut lepas.
Materi
- Opening Introduction Safety and Sea Survival
- Lifesaving Devices
- Lifesaving Swimming Techniques
- Hypothermia and Its Prevention
- Life Rafts, Fixtures, and Righting of a Flipped Raft
- Helicopter Rescue
- Helicopter Boarding Procedures
- Emergency Landings/Ditching at Sea Procedures
- Types of Fires
- Types of Fire-Extinguishers and Equipment
- Means of Escape in case of Fire
- Evacuation Respiratory Implementations
Peserta
Deck Department Officer, Rating, Supervisor, Production Operation Staff Engine Department Rating Engineer, Maintenance engineers, supervisor, production/ operation Engineer
Instruktur
Dr. Ido JH. Simatupang
Instruktur merupakan staf ahli bidang safety, ISO serta OHSAS di PT Sucifindo. Saat ini aktif sebagai trainer yang memberikan berbagai pelatihan terkait bidang safety di berbagai perusahaan nasional.
Metode : Multimedia, Group Discussion, Role Play, Case Study
Waktu dan tempat:
- Hotel Amaris Bandung
- 6-9 (Selasa-Jum’at) Desember 2011
- 08.00– 16.00 WIB
Investasi:
- IDR 7.000.000,-peserta.
- Pengiriman 3 peserta dari perusahaan yang sama IDR 6.500.000,-/peserta non residensial
FASILITAS
- Training KIT
- Sertifikat
- Souvenir 2 X Coffe Break +lunch
- Soft copy materi
- Additional programm (optional WAKTU)